Ayua • Upvote 0 • Downvote 0

Game Online Facebook Terbaik, Pasti Bernostalgia

Apakah Anda salah satu yang masih menggunakan jejaring sosial Facebook? Jika ya, ternyata dahulu salah satu media sosial ini tidak hanya dibuat untuk berkomunikasi saja, tetapi juga terdapat beberapa game yang tersedia di dalamnya. Bahkan, beberapa game online ini pernah merajai pasaran dan sangat digandrungi remaja di masa itu.


Facebook sendiri merupakan aplikasi yang sangat banyak digunakan ketika awal kemunculannya. Namun, semakin banyaknya pengguna, maka dibuatlah berbagai fitur menarik. Salah satunya yakni dengan dibuatnya game online yang mengesankan, dan mungkin beberapa di antaranya mampu membuat nostalgia!


Daftar game Facebook yang berkesan


ninja guerrero
ninja guerrero
Source: pixabay DavidRockDesign

Ninja Saga

Permainan berikutnya adalah Ninja Saga yang sesuai namanya, mengusung tema Ninja serupa dengan animasi Naruto. Dirilis pada 21 Juli tahun 2009 lalu, membuat game online ini sangat digemari pada masanya. Anda di sini ditugaskan untuk merawat karakter ninja, serta harus melawan musuh-musuh yang sangat menyeramkan. Game online Ninja Saga sendiri memiliki beberapa level yang harus diselesaikan dengan beragam tantangan yang lebih seru.


Pet Society

Pet Society muncul pertama kali pada 8 Agustus 2008 dan sangat menarik baik dimainkan oleh perempuan maupun laki-laki. Pet Society ini mengusung tema digital Pet dan juga dunia virtual. Di mana hal terseru di dalamnya adalah Anda bisa mendandani karakter sbagus mungkin. Visual dan karakter yang ada dalam permainan sangat cantik dan memanjakan mata, sehingga pastinya sulit untuk lupa dengan game online Facebook satu ini.


Criminal Case

Game online Facebook tema detektif ini cukup baru, apalagi mengingat rilisnya pada 15 November 2011. Dalam Criminal Case ini, Anda seolah-olah menjadi seorang detektif swasta yang harus menangani berbagai kasus pembunuhan di TKP secara langsung. Kasus yang beragam dan sangat sulit untuk dipecahkan serta menemukan tersangkanya ini jelas sangat membuat nostalgia.


Dari beberapa daftar game online Facebook terbaik ini, pastilah salah satunya ada yang membuat Anda bernostalgia atau terkesan. Akan tetapi, amat disayangkan karena Facebook tidak lagi menyediakan beberapa game online di atas ini seperti dahulu.

Anda harus sudah login untuk berkomentar di thread ini
Artikel Terkait
anak bermain game pc desktop
Hindari Game Online PC Boros Kuota Ini

Personal Computer atau PC adalah salah satu media terbaik yang bisa digunakan untuk bermain game online. Dengan bermain lewat PC tentu kita akan merasa lebih puas karena tampilan layarnya yang besar. Apalagi di PC biasanya tampilan atau visual grafis...


Penulis: ayua
vampir di game cookie run
Wajib Tahu, Inilah Game Online di LINE Terseru

Apakah Anda salah satu yang senang menggunakan aplikasi instant chatting seperti LINE? Tahukah Anda bahwa aplikasi yang satu ini ternyata juga mengeluarkan beberapa game online seru dengan ciri khas karakter yang imut-imut. Apakah Anda mungkin pernah...


Penulis: ayua
game mobile digemari remaja
Daftar Game untuk Smarphone Low-End Terbaik

Mendengar kata game online, pastinya hal yang terpikirkan pertama kali adalah smartphone atau juga Android. Ponsel pintar yang kita miliki saat ini sudah dapat mengakses berbagai game baru setiap harinya di internet. Akan tetapi, tidak semua smartpho...


Penulis: ayua
game ios
Game Terbaik iOS Yang Wajib Masuk Daftar Favorit

Smartphone adalah media terbaik yang biasa digunakan untuk bermain game online. Namun, ponsel pintar ini sendiri di bagi ke dalam dua kategori, yakni Android dan juga iOS (iPhone), dan tentu keduanya sangat berbeda. Di mana Android menggunakan Google...


Penulis: ayua
ide bisnis online
5 Ide Bisnis Online Yang Bisa Anda Coba Agar Bisa Punya Penghasilan

Berbisnis tidak melulu harus ada barang. Tidak pula bentuknya adalah barang. Beberapa bahkan bisa berupa jasa. Pada dasarnya, Anda bisa berbisnis dalam hal apa saja. Mulai dari makanan, minuman, pakaian, elektronik, dan bahkan berbisnis pada bidang j...


Penulis: ayua
Artikel Lainnya dari Ayua
dunia virtual
Rasakan Sensasi Bertualang di Dunia Virtual Game Gacha

Apakah Anda pernah merasa jenuh dan ingin pergi bertualang ke negeri yang baru? Sepertinya dunia virtual sangatlah cocok untuk Anda jelajahi. Permainan virtual life merupakan cara terbaik untuk menghabiskan banyak waktu luang dengan menjelajah tanpa...


Penulis: ayua
lubang cacing
Terfavorit, Inilah Alasan Game Cacing Sangat Digemari

Hampir seluruh orang di dunia terkena wabah cacing yang sangat fenomenal. Salah satu game yang sedang naik daun belakangan ini ialah permainan cacing. Meskipun sudah terkenal sejak beberapa tahun silam, namun ternyata permainan dengan tema hewan meng...


Penulis: ayua
dunia simulasi
Rekomendasi Game Dunia Simulasi Paling Seru, Terbaru

Bagi pecinta game online pada perangkat mobile tentunya sudah tidak asing dengan permainan bertema simulasi. Di mana salah satu genre game ini adalah yang paling populer di kalangan gamers. Meskipun tidak banyak gamers yang memainkan permainan jenis...


Penulis: ayua
game telah berakhir
Cara Main Game Hemat Tanpa Boros Kuota Internet

Cara Main Game Hemat Tanpa Boros Kuota Internet! Game online dan kuota internet adalah kedua hal yang saling tarik-menarik. Di mana tanpa adanya internet, maka permainan tidak bisa berjalan. Hanya saja, dengan kecenderungan seseorang untuk bermain ga...


Penulis: ayua
permainan di android
Inilah Aksesoris Khusus Gaming di Android Paling Keren

Pada masa modern ini, bermain game lewat ponsel pintar atau [i]Android[/i] sudah menjadi hal yang biasa. Tetapi, sering kali karena layarnya yang kecil menjadi penghalang untuk bermain dengan leluasa. Oleh sebab itu, bagi sebagian gamer baik pemula a...


Penulis: ayua